5+ Tempat Magang di Kabupaten Karangasem Yang Bagus

Tempat Magang Di Karangasem

Kabupaten Karangasem merupakan sebuah kabupaten yang beradai di Provinsi Bali. Kabupaten ini memiliki banyak sekali tempat atau lokasi yang bisa dijadikan sebagai tempat magang. Sehingga tidak begitu sulit untuk menemukannya.

Artikel ini akan membahas tentang tempat magang yang terdapat dikabupaten karangasem beserta dengan alamatnya.

Magang di Kabupaten Karangasem

Magang adalah kegiatan yang pada dasarnya sebagai metode pembelajaran bagi seseorang. Magang mnurut para ahli adalah sebuah pembelajaran kepada seseorang dengan praktik secara langsung. Dengan magang ini tentunya tingkat keahlian akan meningkat.

Saat ini sudah banyak sekali program magang PKL yang ada, salah satunya adalah magang kampus merdeka. Manfaat magang ada banyak sekali, dan tidak hanya diterima bagi peserta magang saja namun juga tempat serta instansii pendidikan juga akan menerima manfaatnya.

Daftar Tempat Magang di Kabupaten Karangasem

Mencari tempat magang dikabupaten ini sangatlah mudah. Berikut ini adalah beberapa tempat magang terbaik di kabupaten Karangasem.

1. Puskesmas Pembantu Gegelang

Pusat Kesehatan Masyarakat, disingkat Puskesmas merupakan sebuah fasilitas pelayanan kesehatan yang diberikan kepada masyarakat. Puskesmas sendiri bertugas menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama.

Magang di puskemas sangat cocok dilakukan bagi kalian yang berasal dari latas belakang pendidikan di bidang kesehatan seperti kebidanan, farmasi, dan kedokteran. Untuk alamat puskemas pembantu gegelang ini berada di Br. Gegelang Gegelang Mangis.

2. Kantor Desa Telagatawang

Indonesia merupakan sebuah negara yang memiliki perundang-undangan yang mengatur tentang daerah otonom. Sehingga setiap daerah memiliki pemerintahannya masing-masing. Untuk sitem pemerintahan di desa dipimpin oleh seorang kepla desa.

Adapun alamat dari Desa Talagatawang yaitu berada di jalan Semarapura - Karangasem, Desa Telagatawang, Kec. Sidemen, Kab. Karangasem.

3. Kantor Camat Manggis

Meningkat dari sebuah desa atau kelurahan terdapat sebuah kecamatan yang dipimpin oleh seorang camat. Kecamatan sangat cocok untuk dijadikan tempat magang jurusan ilmu pemerintahan. Sebab disini kalian akan banyak mengaplikasikan ilmu yang telah dimiliki.

Adapun alamat dari kantor camat manggis yaitu berada di Jalan raya tanah ampo, manggis, karangasem, Bali.

4. Rumah Sakit Pratama Kubu

Rumah sakit merupakan sebuah lembaga pelayanan kesehatan kepada masyarakat yang bersifat paripurna. Pelayanan tersebut seperti rawat inap, rawat jalan, hingga gawat darurat. Untuk alamat dari rumah sakit Pratama Kubu berada di Br. Dinas Labuan Sari, Desa Tianyar Barat.

5. KP2KP Amplapura

Kantor Pelayanan, Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan atau yang biasa di singkat menjadi KP2KP adalah unit instansi yang dimiliki oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) yang bertugas mengatur terkait perpajakan.

Tempat magang ini sangat cocok untuk dijadikan tempat magang jurusan akuntansi dan perpajakan. Adapun alamat dari KP2KP Amplapura ini berada di jalan Sultan Agung, No. 3, Karangasem, Kec. Karangasem, Kab. Karangasem.

Demikianlah daftar tempat magang terbaik yang ada di kabupaten Karangasem provinsi Bali yang dapat dibagikan kepada kalian semua. Semoga saja dapat bermanfaat dan menjadi rekomendasi tempat bagi kalian yang ingin magang.

Belum ada Komentar untuk "5+ Tempat Magang di Kabupaten Karangasem Yang Bagus"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel